Membantu Tumbuh Kembang |

Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun, Kami siap membantu anda untuk meningkatkan produktivitas dengan teknologi dan digitalisasi yang tepat

hero image

Kenapa harus memilih Media Optima?

Alasan anda kenapa harus memilih Kami

Profesional Tim

Dikerjakan oleh tim yang sudah berpengalaman dan bekerja sesuai dengan timeline

Berpengalaman

Lebih dari 10 tahun bekecimpung dalam dunia teknologi dalam pembuatan aplikasi Desktop & Web

Teknologi Terupdate

Mampu menghadirkan teknologi terbaru agar dapat menyesuiakan dengan teknologi terkini

Layanan Garansi

Kami memberikan garansi dari setiap pekerjaan yang telah diselesai dikerjakan.

Solusi Layanan Digital

Kami hadir membantu untuk mempermudah bisnis anda dalam meningkatkan produktivitas, efisiensi, dan raih lebih banyak pelanggan.

Pembuatan Website

Website adalah wajah bisnis Anda di dunia digital. Bangun citra merek yang kuat dan tak terlupakan dengan memberikan informasi tentang produk/bisnis anda. Kami dapat membuat website sesuai dengan yang anda butuhkan

Landing PageMemuat informasi tentang produk/layanan secara singkat dalam satu halaman

Profile PerusahaanMemuat informasi tentang bisnis anda secara detail dan komperhensif disajiakan dalam halaman yang informatif

Toko OnlineMemberikan kemudahan para pelanggan untuk membeli produk anda secara online dan kemudahan dalam mengatur manajemen produk.

Pembuatan Aplikasi

Kami dapat membantu Anda membangun aplikasi web dan mobile yang inovatif dan efektif. Tim ahli kami akan bekerja sama dengan Anda untuk menciptakan solusi digital yang sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda.

Web DesktopAplikasi berbasis web yang berjalan pada browser (chrome, firefox, edge) baik pada laptop atau handphone yang memungkinkan Anda bekerja dimana saja.

Mobile AppKemudahan aplikasi ada dalam genggaman. Kami dapat melakuakan pembuatan aplikasi mobile Android/iOS maupun lintas platform

Iklan Google, FB/IG, Tiktok

Untuk menjangkau lebih luas lagi produk/layananan anda, mulailah dengan membuat iklan. Tim kami akan bekerja sama dengan Anda untuk membuat iklan yang efektif dan efisien.

Google AdsTingkatkan penjualan bisnis Anda dengan iklan Google yang efektif.

Facebook/Instagram AdsIngin menjangkau jutaan pengguna FB/IG? Serahkan pada kami! Tim ahli kami akan mengoptimalkan iklan Facebook Ads Anda untuk hasil maksimal.

Tiktok Ads Biarkan kami yang mengurus semua teknisnya. Anda tinggal duduk santai dan nikmati peningkatan penjualan.

GRATIS Konsultasi

Frequently Asked Questions

Pertanyaan yang Sering Ditanyakan

Kami telah merancang FAQ yang komprehensif untuk membantu Anda memahami layanan dan ketentuan kami

Layanan kami meliputi perencanaan konsep website, desain tampilan (UI/UX), pengembangan website, optimasi SEO dasar, dan pelatihan singkat pengelolaan website.

Waktu pengerjaan proyek bervariasi tergantung pada kompleksitas desain dan fitur yang diinginkan. Namun, rata-rata proyek selesai dalam jangka waktu 2-4 minggu

Ya, Anda perlu menyediakan teks, gambar, dan video yang ingin ditampilkan di website. Namun, kami juga dapat membantu dalam penulisan konten dengan biaya tambahan.

Kami menerima pembayaran dengan metode transfer bank. Kami biasanya meminta pembayaran DP 50% di awal proyek dan pelunasan setelah proyek selesai.

Ya, kami menyediakan layanan maintenance website untuk memastikan website Anda selalu berjalan dengan baik dan up-to-date. Layanan ini meliputi backup data, update keamanan, dan perbaikan bug.

Kami menyediakan layanan revisi untuk perubahan kecil. Namun, untuk perubahan besar, akan dikenakan biaya tambahan.